Resep Membuat Fettucini Sapi Lada hitam Enak dan Nikmat – Fattucini merupakan makanan berjenis pasta, makanan ini berasa dari negara italia, makanan ini juga sangat banyak sekali tersebar diluar negeri bahakan indonesia saja sudah banyak yang menjual makanan Fettucini ini. Memang makanan ini berasala dari negara italia, tetapi indonesia juga sering meracik kembali makanan ini sehingga makanan fattucini menjadi makanan yang luar bisa enaknya, makanya fattucini sudah menjadi makanan indonesia masyarakat indonesia tersendiri banyak orang yang mengonsumi makanan fattucini. Nahh untuk anda yang sedang mencari makanan fattucini anda bisa langsung melihat artikel ini kerena dalam artikel ini sudah tertulis lengkap cara dan bahan untuk membuat Fettucini Sapi Lada hitam Enak dan Nikmat.
Fettucini Sapi Lada hitam Enak dan Nikmat, merupakanan makanan yang sering banyak ditemui diberbagai kota dan daerah, padahal makanan Fettucini ini merupakanan makanan yang berasal dari italia. Kemudian untuk bahan yang harus dilengkapi dalam sajian fettucini ini adalah sapi lada hitam dan berupa paprika dengan potongan bawang bombaynya.
Bahan-Bahan Untuk Membuat Fettucini Sapi Lada hitam Enak dan Nikmat :
- 4 sdm Kecap manis
- Air bersih secukupnya
- Mentega secukupnya
- 100 gram daging sapi
- 1 bh bawang bombay
- 1 bh paprika merah
- Fettucinipasta secukupnya
- 4 btr bawang bombay
- 3 sdm saus tiram
- 2 sdm minyak wijen
- 1 sdm lada hitam
- 3 sdm kecap asin
Langakh-Langakah Untuk Membuat Fettucini Sapi Lada hitam Enak dan Nikmat :
- Didihkan air dengan minyak secukupnya, aduklah sampai rata, tunggulah sampai matang kemudian tambahkanlah bersama dengan pasta fatucini, kemudian bisa anda aduk kembali sampai merata, lalu tunggu sampai 10 menit sampai menjadi kalas.
- Siapkanlah daging segar lalu potonglah dengan ukurang yang anda suka bisanya dalam ukuran pembuatan Fettucini Sapi Lada hitam mengunakan ukan kotak dan tipis, jika sudah anda siapkan daging anda bisa memcampur dengan bahan seperti kecap asin, minyak wijen, kecap manis serta saus tomat, jika sudah aduklah sampai merata
- Cingcanglah bawang putih hingga halus, kemdian anda bisa untuk menumis cingcangan bawang dengan irisan danging sapi tersebut yang sudah anda campur dengan bumbu tumislah sampai tercium bau harum.
- Terus aduklah sampai merata dan anda juga harus memasak hingga matang, disisi lain anda bisa menambhkan masakandengan bahan potongan dadu bawang bombay, serta bahan paprika, lalu aduk lagilah sembari disiram secukupnya dengan air, tunggu sampai airnya menyusut.
- Anda harus menambahkan masakan dengan campuran pasta fettucini yang sudah anda masak, aduklah sampai tercampur rata, lalu masak sejenak. dan masakan Fettucini Sapi Lada hitam Nikmat bisa anda nikmati.
Nah, begitulah cara dalam membuat Fettucini Sapi Lada hitam Nikmat, kami yakin pasti untuk urusan memahami dan mencobanya anda bisa dan silakan anda praktekan dirumah. Selamat mencoba.